kumpulan contoh referensi surat yang dapat langsung Anda gunakan dalam izin dan perjanjian jual-beli, kerja, kontrak, dagang dan lamaran kerja yang dapat memudahkan Anda.

Kamis, 18 Desember 2014

Contoh Surat Pengunduran kerja di Perusahaan


kumpulan contoh referensi surat yang dapat langsung Anda gunakan dalam izin dan perjanjian jual-beli, kerja, kontrak, dagang dan lamaran kerja yang dapat memudahkan Anda. Blog contoh surat kali akan berbagi Contoh Surat Pengunduran kerja di Perusahaan
Advertisement

Jika kalian seorang karyawan suatu perusahaan dan anda mendapat gaji yang tidak sesuai ataupun anda ditempatkan diposisi yang tidak sesuai dengan keinginan anda, apa yang akan anda lakukan? Apakah anda akan tetap  mempertahankan pekerjaan anda ataukah kalian ingin keluar dari pekerjaan anda?yang jelas kalian harus benar-benar memikirkan matang keputusan yang akan anda pilih. Jika anda ingin mengundurkan diri sebaiknya anda harus membuat surat pengunduran diri yang baik seperti Contoh surat izin pengunduran diri kerja dibawah ini.agar pengunduran diri anda ditanggepin baik-baik oleh atasan anda.
Simak baik-baik contoh surat pengunduran kerja dibawah ini :

Contoh Surat Pengunduran kerja

Contoh Surat Pengunduruan Kerja

Pekalongan, 10 Februari 2014
 Kepada
YTH: HRD Manager
PT. Nama Perusahaan (Tempat Anda Bekerja)
 Alamat Perusahaan (Tempat Anda Bekerja)
INDONESIA

Dengan Hormat,
Melalui surat ini, saya (Nama Anda) bermaksud untuk mengundurkan diri dari (Nama Perusahaan Tempat Anda Bekerja) sebagai (Jabatan Terakhir di perusahaan), terhitung sejak tanggal (tanggal pengunduran diri anda).

Saya mengucapkan terima kasih atas kesempatan yang diberikan kepada saya untuk bekerja di (Nama Perusahaan Tempat Anda Bekerja). Saya juga memohon maaf kepada seluruh karyawan dan manajemen (Nama Perusahaan Tempat Anda Bekerja) apabila terdapat kesalahan yang telah saya lakukan selama bekerja.

Saya berharap selalu, (Nama Perusahaan Tempat Anda Bekerja) dapat terus berkembang dan selalu mendapatkan yang terbaik.

    Hormat Saya,


    Toni Sucipto 


Sebenarnya sangat mudah membuat surat pengunduran diri kerja ini, namun mungkin sebagian orang masih bingung dalam membuatnya. Intinya membuat surat pengunduran diri itu sebaiknya dengan kata-kata baku dan bahasa yang baik, semoga contoh surat pengunduran kerja diatas dapat bermanfaat buat anda!

Contoh Surat Pengunduran kerja di Perusahaan Rating: 4.5 Diposkan Oleh: jun